Pada dasarnya manusia lahir tidak membawa apa - apa , bersih, suci , tanpa dosa . akan tetapi setelah menginjak besar dan dewasa seorang anak dipengaruhi oleh banyak faktor :
1. Keluarga
2. Lingkungan
3. Teman
4. Struktur Budaya
5. Teknologo
6. Dll.
Keluarga bisa mempengaruhi pola hidup , bahasa, bahkan semuanya terbentuk dari faktor keluarga.
setelah seorang anak tumbuh menjadai besar dan bisa berfikir barulah faktor lingkungan yang selalu mempengaruhinya, pergaulan, sikap, sampai kebiasaan
selain itu faktor lainnya adalah teknologi , pada awalnya manusia dituntut untuk mengikuti teknologi dengan harapan agar manusia tidak gaptek atau ketertinggalan dengan perubahan zaman.Namun sdekarang ini banyak sekali dengan adanya teknologi yang sangat modern di salah gunakan.
Waspadalah
Waspadalah.......
Tidak ada komentar:
Posting Komentar